Senin, 14 Juli 2008

BCA Flazz & PayWave


Manakah yang Anda pilih BCA Flazz atau PayWave ?

Tanpa mempermasalahkan siapa pemilik saham terbanyak BCA. Sudah selayaknya kita memilih BCA FLazz. Mengapa ?

BCA Flazz seperti halnya BCA Card adalah produk murni yang dikembangkan di Indonesia. Sehingga tentunya ujung-ujunganya juga menguntungkan rakyat Indonesia.

Berbeda dengan Visa PayWave, maka setiap penggunaan fasilitas tersebut tentunya ada fee yang dibayarkan ke Visa. Bagi bank-bank yang infrastukturnya tidak memadai apa boleh buat mereka harus ikut Visa PayWave jika tidak ingin ketinggalan.

Visa PayWave bukannya tidak mungkin mengganti semua mesin EDC (mesih chip atau mesin gesek) dengan mesin contactless tersebut.

Bagaimana mana yang Anda pilih Flazz atau PayWave ?

Tidak ada komentar: